23 Oktober 2016
Kembali berlatih hari Senin
Kembali berlatih hari Senin
Kembali berlatih hari Senin
Seperti yang telah ditegaskan oleh Massimiliano Allegri pada wawancara usai laga kemarin malam di San Siro, Bianconeri akan diberikan satu hari libur hari ini, dengan latihan akan kembali berlanjut pada Senin pagi.
Hampir setengah perjalanan dari rangkaian tujuh laga dalam rentang waktu tiga pekan, sang juara bertahan akan mengambil kesempatan libur kali ini untuk mengisi kembali tenaga mereka di hari Minggu sebelum kembali berlatih dan menatap laga kandang hari Rabu melawan Sampdoria di Juventus Stadium di awal pekan depan.