0012.jpg

Latihan kembali digelar hari Selasa

SHARE
Latihan kembali digelar hari Selasa
Latihan kembali digelar hari Selasa
Latihan kembali digelar hari Selasa

Massimiliano Allegri telah memberikan dua hari libur yang layak bagi pasukannya usai kemenangan kemarin malam atas Milan di San Siro.

Dengan jadwal tiga laga dalam tujuh hari sudah di depan mata, dimulai dari hari Minggu mendatang melawan Palermo di Juventus Stadium, Bianconeri akan memanfaatkan kesempatan ini untuk mengisi ulang tenaga mereka sebelum kembali memfokuskan seluruh energi mereka dalam perburuan gelar musim ini.

Item Terkait